Koko Addison ini terdiri dari warna-warna kekinian yaitu warna putih, abu, hitam, navy dan biru muda, bikin penampilan Anda auto kece. Gak perlu ragu, karena Koko Addison ini warna nya tidak akan luntur jika dicuci. Cocok digunakan untuk segala aktivitas Anda, karena dapat menyerap keringat.